HITS Distribute The Meat from The Sacrifices Animal

Diterbitkan pada : 2011, November 09


Jakarta,- 5 ekor kambing dan 1 ekor sapi disumbangkan oleh PT Humpuss Intermoda Transportasi Tbk. (HITS) yang disebarkan melalui cabang masing-masing, hewan-hewan kurban itu selanjutnya diserahkan dan dipotong untuk dibagikan kepada masyarakat yang membutuhkan sebagai wujud kepedulian terhadap sesama, di Hari Idul Adha 1432 H.

“Mohon diterima dan disalurkan bagi yang membutuhkan,” ujar Bagoes Krisnamoerti, Direktur Utama HITS pada saat penyerahan salah satu hewan kurban di Pondok Asuhan Yatim Piatu Yayasan Jabar Hikmah Muttaqien, Cimahi.

Menurut M. Yayak Iskandar, Corporate Secretary HITS penyaluran hewan kurban ke beberapa agen HITS dilakukan secara rutin pada saat Hari Raya Idul Adha.  "Kami  menyalurkan hewan-hewan kurban ke beberapa cabang untuk dibagikan kepada masyarakat yang membutuhkan terutama di sekitar lokasi kerjatoko," katanya.

Yayak, menambahkan kegiatan ini menjadi bagian dari program tanggung jawab sosial perusahaan. "Ini menjadi kegiatan rutin setiap tahun. Dan tentunya kami ingin berbagi dengan masyarakat khususnya di sekitar kantor cabang," jelasnya. (PR)

HITS Menyalurkan Hewan Qurban

published on : 2011, November 09


Jakarta,- 5 ekor kambing dan 1 ekor sapi disumbangkan oleh PT Humpuss Intermoda Transportasi Tbk. (HITS) yang disebarkan melalui cabang masing-masing, hewan-hewan kurban itu selanjutnya diserahkan dan dipotong untuk dibagikan kepada masyarakat yang membutuhkan sebagai wujud kepedulian terhadap sesama, di Hari Idul Adha 1432 H.

“Mohon diterima dan disalurkan bagi yang membutuhkan,” ujar Bagoes Krisnamoerti, Direktur Utama HITS pada saat penyerahan salah satu hewan kurban di Pondok Asuhan Yatim Piatu Yayasan Jabar Hikmah Muttaqien, Cimahi.

Menurut M. Yayak Iskandar, Corporate Secretary HITS penyaluran hewan kurban ke beberapa agen HITS dilakukan secara rutin pada saat Hari Raya Idul Adha.  "Kami  menyalurkan hewan-hewan kurban ke beberapa cabang untuk dibagikan kepada masyarakat yang membutuhkan terutama di sekitar lokasi kerjatoko," katanya.

Yayak, menambahkan kegiatan ini menjadi bagian dari program tanggung jawab sosial perusahaan. "Ini menjadi kegiatan rutin setiap tahun. Dan tentunya kami ingin berbagi dengan masyarakat khususnya di sekitar kantor cabang," jelasnya. (PR)